Penulis | : | SLAMET FATKHURI |
Diterbitkan | : | 14 April 2020 07:26 |
Jenjang | : | SMP/MTS/Paket B |
Kelas | : | 8 |
Mapel | : | Sejarah Kebudayaan Islam |
Pada masa pemerintahan dinasti Ayyubiyah. usaha yang dilakukan untuk memajukan pendidikan diantaranya membentuk departemen khusus pendidikan dan penerjemahan, mengubah al Azhar, dan membangun lembaga pendidikan. Di bidang ekonomi dan perdagangan dinasti Ayyubiyah menjalin kerjasama dengan penguasa muslim di wilayah lain, penggunaan sistem kredit, penggunaan mata uang, dan pembangunan industri-industri.