Penulis | : | Neny Nicky Astria |
Diterbitkan | : | 13 April 2020 21:42 |
Jenjang | : | SMP/MTS/Paket B |
Kelas | : | 8 |
Mapel | : | Bahasa Inggris |
RPP ini mengintergrasikan cara pembuatan disinfektan yang aman serta perubahan pola hidup selama menghadapi wabah Covid-19 yang dilihat dari Kosa kata dalam meminta serta memberi informasi terkait keharusan, larangan, dan himbauan, sesuai dengan konteks penggunaannya.