Penulis | : | SRI HANDAYANI |
Diterbitkan | : | 2 April 2020 20:14 |
Jenjang | : | PAUD/TK/RA |
Kelas | : | PAUD |
Mapel | : | Tematik |
SRI HANDAYANI,S.Pd. RPP satu lembar memberikan suatu kemudahan bagi guru untuk menjalankan pelaksanaan pembelajaran. Secara administratif bisa lebih sederhana dan simple. Satu lembar sebagai gambaran umum atau rancangan garis besarnya. Kemudian guru bisa menjabarkan di dalam lampiran. Misalnya lampiran tentang kegiatan pembelajaran, terkait tentang kegiatan yang harus dilakukan. Berdasarkan tujuan, lalu guru menjabarkannya di dalam kegiatan-kegiatan yang mengarah kepada pencapaian tujuan.